Kamis, 07 Agustus 2008

Selasa, 05 Agustus 2008

Struktur Organisasi ISHD


Atraksi ISHD


Ikatan Sport Harley Davidson


IKATAN SPORT HARLEY DAVIDSON (ISHD)
1968-2008



Ikatan Sport Harley Davidson yang lebih dikenal dengan nama ISHD adalah club motor Harley Davidson di Indonesia yang bediri pada tanggal 1 Juni 1968 di Jakarta dengan ketua pertama Bapak Maridjan dan Ketua Harian Bapak Solihin (Koing)

Sejak itu club ISHD aktif dalam kegiatan berupa atraksi bermotor atau yang disebut juga HELL DRIVER, melakukan perjalanan bersama anggota (touring) serta bakti sosial ke Jawa, Bali, Sumatera dan Kalimantan.

HELL DRIVER adalah ciri khas ISHD di lingkungan club otomotive khususnya motor Harley Davidson di Indonesia dan telah teruji beberapa kali diberbagai tempat.

Pada tahun 70 serta 80an club ISHD juga membantu Pemda DKI antara lain untuk pengawalan balap sepeda serta membantu Polantas Polda jaya sebagai SUPELTAS (Sukarelawan Pengaturan Lalu Lintas) sebagai wujud kepedulian dalam SANTUN BERLALU-LINTAS dan sportifitas melawan NARKOBA.

Untuk bidang otomotive ISHD dikenal juga sebagai club yang ikut melestarikan motor tua atau motor KLASIK khususnya Harley Davidson, dimana anggota serta club mempunyai motor Harley Davidson yang sudah tergolong klasik tetapi masih tetap berfungsi dengan baik.

Hingga sekarang anggota ISHD selain di Indonesia juga di USA


LONG LIVE ISHD AND RIDE YOUR HARLEY DAVIDSON FOREVER